Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW SMP Kosgoro Kota Bogor
SMP Kosgoro Kota Bogor menyelenggarakan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1442 H pada tanggal 4 Nopember 2020. Kegiatan keagamaan ini dihadiri oleh Guru dan Karyawan bertempat di Musholla SMP Kosgoro, serta diikuti oleh seluruh siswa di rumah masing-masing melalui aplikasi Zoom dan Youtube streaming.
Susunan Acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW :
- Pembukaan
- Pembacaan rawi/maulid diba’ (Ust. Erwin)
- Sambutan Kepala Sekolah (Bpk. Didik Sulaksono)
- Tausiah Agama (KH. Abdul Aziz)
- Dialog interaktif/tanya jawab
- Penutup dan doa